Prediksi Man City vs Southampton

MYA
MYA
2 Min Read
Pemain Manchester City - (Sumber Foto : Instagrm Mancity)

Bisikbisik.id – Manchester City akan menjamu tamu nya Southampton pada pertandingan Liga Inggris pekan ke lima yang akan disajikan malalm ini (18/09/2021) jam 21.00 WIB.

Manchester City sebagai juara bertahan saat ini berada di posisi ke 5 klasmen Liga Inggris sementara, Southampton diprediksi akan kesulitan pada laga malam ini, bertanding di Etihad Stadium, Man City bertekad untuk menang, dan mengejar posisi puncak klasmen.

Sementara Southampton belum pernah menang pada musim ini, dari 4 pertandingan terakhir di Liga Inggris 3 hasil imbang dan 1 kekalahan, dengan torehan tersebut Southampton menempati posisi 14 klasmen sementara Liga Inggris.

Sedangkan Cityzen 4 pertandingan terakhir Liga Inggrisnya, 3 kemenangan dan 1 kekalahan.

Baca juga :

Prediksi Burnley vs Arsenal Liga Inggris Pekan Ke Lima
Tengah pekan kemarin, Man City juga tampil perkasa dalam laga pertamanya di Liga Champions musim ini. Menjamu Leipzig, mereka menang 6-3. Jack Grealish, yang melakoni debutnya di kompetisi elite tersebut, mencetak satu gol dan satu assist untuk The Citizens.

Akankah pada pertandingan malam nanti Southampton jadi korban berikut nya di Etihad Stadium, setelah Norwich, Arsenal, Leipzig kalah dikandang Man City.

Prediksi susunan pemain

Manchester City (4-3-3) : Carson; Cancelo, Ake, Dias, Walker; Gundogan, Rodri, De Bruyne; Sterling, Torres, Jesus.

Southampton (4-5-1) : McCarthy; Walker-Peters, Salisu, Stephens, Livramento; Djenepo, Ward-Prowse, Romeu, Elyounoussi, Tella; Adam Armstrong.

Share this Article
Leave a comment