ADVERTISEMENT
No Result
View All Result
Bisikbisik.id
  • Berita
    • Berita Nasional
    • Covid 19
  • Otomotif
    • Motor
    • Mobil
    • Komunitas & Club Motor
    • Komunitas & Club Mobil
    • Tips & Trik
  • Teknologi
    • Apps
    • Gadget
    • Game
    • Tech News
    • Tips Teknologi
  • Sports
    • Sepak Bola Indonesia
    • Olahraga Nasional
    • Internasional
  • Lifestyle
    • Kuliner
    • Traveling
  • Info Sehat
  • Seni & Budaya
  • Viral
  • Showbiz
  • Berita
    • Berita Nasional
    • Covid 19
  • Otomotif
    • Motor
    • Mobil
    • Komunitas & Club Motor
    • Komunitas & Club Mobil
    • Tips & Trik
  • Teknologi
    • Apps
    • Gadget
    • Game
    • Tech News
    • Tips Teknologi
  • Sports
    • Sepak Bola Indonesia
    • Olahraga Nasional
    • Internasional
  • Lifestyle
    • Kuliner
    • Traveling
  • Info Sehat
  • Seni & Budaya
  • Viral
  • Showbiz
No Result
View All Result
Bisikbisik.id
Home Tips Teknologi

7 Tips Merawat Laptop dengan Mudah, Agar Tetap Awet dan Tidak Gampang Rusak

by Devi Aristya
10 months ago
in Tips Teknologi
0
7 Tips Merawat Laptop dengan Mudah, Agar Tetap Awet dan Tidak Gampang Rusak

7 tips merawat laptop/ sumber foto : freepik

 Bisikbisik.id – Laptop saat ini merupakan barang elektronik yang menjadi salah satu kebutuhan penting untuk aktivitas kita. Apalagi di masa-masa pandemi seperti saat sekarang. Laptop sangat dibutuhkan untuk menunjang pekerjan bagi seorang pekerja, anak sekolahan dan juga mahasiswa.

Walaupun laptop menjadi salah satu barang elektronik yang sering digunakan. Terdapat sebagian orang yang tidak tahu bagaimana cara merawat laptop yang baik. Jika kita sering merawat laptop dengan baik, laptop yang anda miliki saat ini dapat memiliki umur panjang atau awet.

Laptop memiliki kondisi yang berbeda jika dibandingkan dengan PC atau komputer. Komputer memiliki kondisi tahan lama dan cenderung kuat dari pada laptop.

Untuk dapat merawat laptop anda dengan baik dan benar, anda tidak perlu membawa laptop ke servis laptop. Cukup simak tips yang kami berikan untuk merawat laptop dengan baik dan benar.

Gunakan tas laptop yang tepat

Tips yang pertama adalah dimulai dengan menggunakan tas laptop yang tepat.

Jika anda sering membawa laptop berpergian, disarankan menggunakan tas yang tepat. Terdapat banyak tas laptop di pasaran yang bisa anda dapat secara langsung atau melalui marketplace.

Penggunaan tas laptop yang benar akan meminimalisr body laptop tergores. Dengan menggunakan tas laptop, maka dijamin laptop yang kamu miliki akan tetap dalam keadaan yang mulus.

Bersihkan keyboard dan lubang port

Tips berikutnya yaitu jangan lupa bersihkan keyboard dan lubang port laptop kamu. Jika diperhatikan dengan seksama laptop memiliki banyak celah, terutama dibagian keyboard dan port.

Celah-celah yang ada pada keyboard dan juga port laptop, rentang dimasukin oleh debu-debu tipis. Maka dari itu disarankan untuk rutin membersihkan keyboard dan lubang port untuk menghindari terjadinya kerusakan.

  • close up hand plugs headphone cord stereo jack music port retina laptop
    Bersihkan secara rutin port laptop/ sumber foto : www.freepik.com

Bersihkan layar laptop secara rutin

Selain rutin untuk membersihkan keyboard dan lubang port, jangan lupa untuk rutin membersihkan layar laptop kamu.

Jika ingin membersihkan layar laptop, kamu bisa menggunakan lap microfiber. Lap microfiber ini biasa digunakan untuk pembersih kacamata. Selain itu kamu juga dapat menggunakan cairan pembersih kacamata. Dengan cara tidak menyemprotkan secara langsung di layar, tetapi dengan menyemprotkan di kain microfiber.

Microfiber bisa kamu dapatkan di marketplace dan toko-toko luring dengan harga kisaran Rp20.000 sampai Rp30.000.

Jangan gunakan laptop di permukaan datar

Jangan menggunakan laptop di atas kasur maupun selimut yah! Sebagaian besar dari kalian pasti sering melakukan hal ini.

Pemakaian laptop di atas kasur ataupun selimut, dapat membuat suhu pada laptop cepat panas. Hal ini terjadi karena pada permukaan yang datar dan lembut membuat sirkulasi udara panas laptop tidak dapat keluar. Hal itu lah yang membuat laptop kamu cepat panas.

Disarankan untuk penggunaan laptop di permukaan datar, seperti halnya meja dan jika bisa ditambahkan dengan cooling pad.

Hindari makan dan minum dekat dengan laptop

Sama halnya dengan menggunakan laptop di atas kasur dan selimut. Makan dan minum di dekat laptop mungkin sering dialami oleh kita. Terutama pada saat sedang menonton film.

Perlu kamu ketahui bahwa makan dan minum di dekat laptop itu sangat bahaya. Apalagi jika kita tidak sengaja menumpahkan dan menjatuhkan makanan yang mungkin hal itu berakibat fatal pada laptop.

Cairan dan kotoran dari makanan dan minuman dapat masuk ke dalam celah keyboard. Hal itu akan membuat laptop berisiko mengalami kerusakan.

Tidak menggunakan laptop dengan waktu yang lama

Hindari menggunakan laptop dengan jangka waktu lama. Penggunaan laptop dengan jangka waktu terlalu lama, akan membuat laptop dalam keadaan panas berlebih atau overheating.

Selain mengalami overheating, laptop juga akan mengalami pengurangan daya. Jika ingin menggunakan laptop dengan jangka waktu lama, disarankan untuk menggunakan coolpads.

Tidak disarankan untuk menyalakan dan menggunakan laptop selama 24 jam nonstop yah.

Jangan lupa untuk mematikan laptop

Jika laptop sudah digunakan untuk aktivitas harian, jangan lupa untuk mematikan laptop setelah digunakan. Mematikan laptop adalah hal wajib yang harus dilakukan.

Dengan tindakan mematikan laptop setelah digunakan akan memberikan waktu untuk laptop beristirahat.

Selain itu jika anda ingin berisitirahat selama kurang lebih dua jam dan berencana menyalakan lagi, disarankan laptop tidak dimatikan. Cukup dengan menggunakan mode sleep.

Nah demikian cara merawat laptop yang dapat kamu lakukan sendiri. Mudah bukan? Jangan lupa yah terapkan cara-cara ini pada laptop kesayangan kamu. Jika kamu merawatnya dengan rutin dan penuh kasih sayang, laptop akan tetap awet.


Tags: merawatlaptopdenganmudahmerawtlaptoptipsmerawatlaptoptipsteknologi

BeritaTerkait

video

Yuk! Lakukan Hal Ini Sebelum Membuat Video Bisnis

2 weeks ago
foto estetik

Mau Punya Foto Diri Yang Estetik, Yuk Ikuti Tips Dan Trik Ini!

3 weeks ago
Teknik Foto

Usaha Makanan Tapi Foto Kurang Bagus ? Coba Simak 5 Ide Angle Kamera Untuk Foto Makanan

4 weeks ago
Cara mengatasi laptop lemot

6 Cara Mengatasi Laptop Lemot, Jangan Biarkan Memori Penuh

8 months ago

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

I agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.

  • Trending
  • Comments
  • Latest
gagal convert zoom

Life hacks gagal convert zoom to mp4 Jangan Panik

April 1, 2022
youtube

YouTube Menambahkan Fitur ‘Lanjutkan Menonton’ di Web untuk Melanjutkan Video yang Diputar Sebagian Dari Ponsel Anda

October 5, 2021
SDIT Sabilul Huda Kota Cirebon juara 3 lomba video Tik Tok #GPBLHSCHALLENGE Dinas lingkungan hidup.

SDIT Sabilul Huda Kota Cirebon juara 3 lomba video Tik Tok #GPBLHSCHALLENGE Dinas lingkungan hidup.

June 28, 2022
Kabah

Bolehkan Puasa Arafah Berbeda Dengan Waktu Wuquf?

July 4, 2022
Belanja Hasil Kebun Masyarakat Papua, Satgas Yonif 126/KC Bantu Pemerintah Tingkatkan Perekonomian Di Perbatasan.

Belanja Hasil Kebun Masyarakat Papua, Satgas Yonif 126/KC Bantu Pemerintah Tingkatkan Perekonomian Di Perbatasan.

July 4, 2022
Pernikahan Antar Negara, Deretan Artis Yang Menikah Dengan Orang Korea Selatan

Pernikahan Antar Negara, Deretan Artis Yang Menikah Dengan Orang Korea Selatan

July 3, 2022
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Media Partner
  • Info Iklan

© 2021 bisikbisik.id - Media Informasi Sebagai Sumber Wawasan Kamu.

No Result
View All Result
  • Berita
    • Berita Nasional
    • Covid 19
  • Otomotif
    • Motor
    • Mobil
    • Komunitas & Club Motor
    • Komunitas & Club Mobil
    • Tips & Trik
  • Teknologi
    • Apps
    • Gadget
    • Game
    • Tech News
    • Tips Teknologi
  • Sports
    • Sepak Bola Indonesia
    • Olahraga Nasional
    • Internasional
  • Lifestyle
    • Kuliner
    • Traveling
  • Info Sehat
  • Seni & Budaya
  • Viral
  • Showbiz

© 2021 bisikbisik.id - Media Informasi Sebagai Sumber Wawasan Kamu.